Masjid Abdus Satar Al Yamani di Rest Area KM 254 Jamaah Umroh
yunandra. Pada rest area KM 254 dari Mekah menuju Madinah berdiri Masjid bernama Abdus Satar Qasim Al Yamani.
Pada umroh 2024 (31/12/2024) Jamaah umroh yang melakukan perjalanan dari Mekah menuju Madinah beristirahat di rest area untuk istirahat.
Masjid di Rest Area KM 254
Mekah dan Madinah merupakan dua kota suci bagi umat Islam. Mekah terdapat Masjidil Haram tempat Ka’bah berada. Dan Madinah memiliki masjid Nabawi dan makam Nabi Muhammad SAW.
Jamaah umroh atau haji pasti mengunjungi kedua kota tersebut.
Rest Area
Jarak antara Mekah menuju Madinah sekitar 434 dengan perjalanan 5 sd 6 jam menggunakan bis.
Biasanya bis akan berhenti di rest area untuk istirahat supir atau jamaah umroh atau haji. Tersedia Sasco Petrol Station.
Kereta Cepat
Arab Saudi membangun kereta cepat antara Mekah dan Madinah. Harmain Express memerlukan waktu 2 jam dan 20 menit untuk waktu tempuh dari Mekah ke Madinah.
Adapun Harga tiket kereta cepat Haramain Express untuk kelas ekonomi berkisar antara 125 riyal-200 riyal atau sekitar Rp500.000 hingga Rp800.000
Masjid Abdus Satar Al Yamani
Di rest area KM 254 berdiri masjid Abdus Satar Qasim Al Yamani (Google Map). Masjid ini berdiri tahun 1432 H bertepatan dengan tahun 2011 Masehi.
Wisata Ilmiah
- City Tour Kota Madinah di Umroh 2024
- Masjid Sayyid Syuhada Uhud Madinah di Umroh Awal 2025
- Pengembangan Masjid Quba Madinah di Umroh 2024
- Tempat Wisata di Thaif bagi Jamaah Umroh Indonesia
- Shalat di Raudhah Masjid Nabawi Hanya 1 Kali Per Visa Umroh
- Masjid Abdus Satar Al Yamani di Rest Area KM 254 Jamaah Umroh
Artikel Terbaru
- Indikator Literasi Digital Berdasarkan 4 Pilar
- 5 Komponen Utama Kurikulum Cinta (Kunta) Menurut Suyitno
- Cara Mengajukan Penilaian Angka Kredit (PAK) di eKinerja
- 10 Sasaran Pendidikan Berkualitas di SDGs
- Pendidikan Berkualitas di 17 SDGs
- 4 Pilar Kerangka Kerja Literasi Digital di Indonesia
Ingin Meningkatkan Kompetensi Secara Mandiri, Silahkan belajar di madrasahyunandra.com |
Buka |