Wisata Ilmiah

Kapan Miqat Umroh atau Haji di Pesawat Terbang?

yunandra. Miqat di pesawat terbang bisa dilakukan jamaah umroh atau haji sesuai petunjuk dari kru pesawat.

Pada umroh tahun 2024 (26/12/2024), jamaah umroh banyak yang menggunakan kain ihram sejak di Bandara.

Mereka melakukan niat umroh atau haji di miqat di udara. Kru pesawat Saudi Airlines memberikan informasi satu jam sebelum miqat.

1. Juhfah

Miqat Juhfah dengan jarak 183 km di arah barat laut Mekkah. Tempat ini untuk jamaah dari Mesir, Yordania, Syria, dan Lebanon.

2. Dzulhulaifah atau Bir Ali

Dzulhulaifah atau Bir Ali menjadi tempat miqat oleh jamaah Indonesia. Lokasi ini juga menjadi miqat bagi jamaah asal Madinah yang melewatinya.

3. Qarnul Manazil

Lokasi Qarnul Manazil yang lokasinya ada di dekat pegunungan Taif. Lokasi ini menjadi tempat miqat untuk jamaah Indonesia dan Dubai.

4. Zatu Irqin

Zatu Irqin merupakan lokasi miqat yang jaraknya sekitar 94 km di timur laut Mekkah. Lokasi Zatu Irqin menjadi miqat untuk jamaah dari Irak dan Iran, atau negara lain yang memiliki rute sama.

5. Yalamlam

Yalamlam yang berjarak sekitar 92 km dari arah tenggara Mekkah. Tempat ini menjadi miqat untuk jamaah dari Yaman, Pakistan, India, Jepang, dan China


Sumber:

Lainya


Artikel Terbaru

Ingin Meningkatkan Kompetensi
Secara Mandiri
,

Silahkan belajar
di madrasahyunandra.com
Buka

Eksplorasi konten lain dari Yunandra

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Eksplorasi konten lain dari Yunandra

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca